Paper Artist at Kamiya Project
Selain blogging, aku juga tengah menggeluti dunia kreasi dari kertas.
Sejak kecil aku memang tertarik dengan kerajinan tangan. Beberapa hal pernah aku coba dari menyulam, merajut, hingga membuat boneka 3D dari kertas.
Sampai akhirnya aku nyaman dan jatuh cinta dengan quilling paper. Sebuah seni melipat kertas yang dapat dikreasikan ke dalam berbagai bentuk.
Hingga di akhir tahun 2019 aku men-challenge diri sendiri membuat quilling paper selama 100 hari. Hasilnya sudah aku tulis di 100 Days Kamiya Quilling Project Paper Crafting.
Salah satu karyaku tentang kepedulian terhadap dunia laut masuk dalam Top 3 Karya Terbaik Bijak Storytelling Challenge yang diadakan oleh Bijak Konservasi dari 61 karya yang masuk.