Hindari 5 Penyakit Tidak Menular dengan 3 Perilaku GERMAS
Tahukan teman-teman berdasarkan data Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2018 yang dikeluarkan oleh Kementrian Kesehatan RI bahwa penyebab kematian terbesar di dunia disebabkan oleh Penyakit Tidak Menular (PTM) yang mencapai angka 70%. Wow! Sungguh bukan angka yang kecil. Jika selama ini penyakit menular menjadi momok menakutkan bagi masyarakat seperti penularan penyakit